Articles

RAHASIA JOE GIRARD
Joe Girard adalah pria keturunan sisilia yang lahir di Detroit, Michigan Amerika Serikat.
Pada usia 16 tahun Joe sudah bekerja paruh waktu sebagai penjual kompor, pernah juga bekerja sebagai asisten penjual sayur dan buah.
Berawal dari pertemuannya dengan Ibrahim Saperstein ,maka sejak itu Joe akhirnya bisa menemukan jati dirinya.
Joe Girard pria kelahiran Detroit, Michigan ini mencatatkan namanya didalam Guinness Book of World Records sebagai penjual mobil nomor wahid didunia.
Dan beliau diberi gelar “The World Greatest Salesman”. Rekornya menjual mobil secara personil atau eceran dalam satu tahun hingga saat ini belum terpecahkan.
Joe Girard menjual mobil di Detroit Amerika Serikat sekitar tahun 60-an dan rekornya adalah 1.425 buah mobil dalam satu tahun.
Disaat salesman-salesman lain hanya menjual 4-5 mobil per bulan si mantap Joe bisa menjual 4-5 buah mobil per hari .Bahkan selama berkarir dia sudah menjual 13.001 mobil baru secara personil atau eceran.
Mobil-mobil tersebut dijualnya sendiri tanpa bantuan sales lain. Joe Girard adalah manusia langka yang benar-benar inspirasional seperti yang diakui oleh harvard business school.
Apa RAHASIA KESUKSESAN Joe Girard selama ini ,mari belajar bersama dengan seksama :
1.SELALU OPTIMIS
Walau kehidupannya yang cukup susah tidak membuatnya pesimis dan menyalahkan keadaan dan selalu berpengharapan baik.
Ini adalah hal mendasar yang menopang kesulitan dalam meraih prestasi sebagai penjual mobil nomor satu di dunia.
Ketahuilah bahwa orang - orang yang sukses adalah mereka tidak berhenti dan tetap berpengharapan baik ketika menemui kesulitan, kesusahan, masalah dan penderitaan.
2.TEKUN dan TABAH
Joe Girard adalah orang yang memiliki ketekunan dan ketabahan cukup untuk mencapai hasil yang spektakuler dan rata-rata dari sales top dunia adalah orang-orang yang tekun dan tabah dalam penolakan.
Pantang punya rasa malas dan semangat adalah kewajibannya setiap hari.
3.JUALAH DIRI ANDA.
Joe Girard berkata kita semua seorang penjual sebelum anda menawarkan atau menjual produk kepada orang lain secara sadar anda harus mampu memasarkan diri anda.
Melalui penampilan ,cara berbicara ,sikap , senyum , tatapan Anda.Yang intinya agar orang tertarik dengan Anda yang PADA AKHIRNYA akan membeli produk Anda.
Jual dulu diri Anda baru kemudian menjual produk atau jasa anda.Sesunghuhnya lebih mudah bagi siapapun untuk menjual produk atau jasa yang ditawarkan setelah Anda berhasil menjual diri Anda.
4.ANTUSIAS
Orang-orang yang antusias dan bersemangat lebih mudah dan lebih enak didengar ketimbang orang-orang yang loyo. Bagaimana mungkin anda berjualan kalau penampilan dan cara bicara anda loyo dan tak bergairah.
5. PENDENGAR yang BAIK.
Setiap manusia dianugrahi dua telinga dan satu mulut, mungkin melalui ini Tuhan memberikan pesan kepada kita untuk lebih banyak mempergunakan telinga ketimbang mulut
Jadilah pendengar yang baik. Berbicara kepada pelanggan anda adalah penting, mendengarkan pelanggan anda berbicara jauh lebih penting lagi.
Inilah RAHASIA SUKSES nya ,sangat mudah dituliskan tapi butuh ekstra perhatian saat dilakukan di lapangan.
Recent Posts
OMSET BERTAMBAH
Pada prinsipnya setiap Orang perlu ilmu penjualan untuk menambah transaksi. Setiap Hari Orang berpacu menambah pundi pundi keuangannya.makanya Omset ini PENTING.
RAHASIA HIDUP SEHAT
Semua Orang pasti memilih Sehat dibandingkan sekedar Kaya dalam satu kesempatan.Sebenarnya penyakit itu 90% berasal dari pikiran, 10%-nya dari pola makan. Gak Percaya?
APA PRIORITAS HIDUPMU?
Waktu memang ngak pernah kembali, bahkan ada istilah TIME IS LIFE. Orang sukses slalu menghargai waktu dan selalu ada PRIORITAS KERJA setiap harinya.
MISTERI HIDUP ORANG
Kehidupan misteri ini perlu dipecahkan oleh setiap Orang, termasuk Anda? Kisah hari ini membuktikan perjuangan pecahkan misteri hidup Seseorang.
KESATUAN HATI
Semangat membangun negeri harus didasari cinta bangsa ini. Hatiku bergelora dan bersemangat saat ada ucapan Saya Indonesia, saya Pancasila.
DI BALIK SEBUAH KESALAHAN
Kesalahan tidak selamanya salah dan buruk, coba perhatikan setiap kejadian disekitar Anda! Bukankah kesalahan selalu ada pembelajaran baru dan kesimpulan dari sebuah kesalahan.
HANYA 3 MENIT
Memang setiap Orang butuh Orang lain untuk mencerahkan, menginspirasi dan membantu setiap tantangannya hidupnya.
HUKUM CERMIN
Namun sadarkah Anda setiap PERLAKUKAN,PERKATAAN dan TINDAKAN Anda mempunyai HUKUM CERMIN buat DIRI ANDA SENDIRI.
SECANGKIR COKELAT
Sebuah ungkapan terkadang mampu membangkitkan semangat baru dalam hari ini. Bahkan satu teman yg baik sama dengan satu obat pamungkas untuk setitik kesedihan.
SEMUA BERGERAK CEPAT
Sekarang ini semua perangkat lunak akan menggeser dengan cepat industri tradisional dalam 10 tahun kedepan.
JANGAN BIARKAN ORANG LAIN MENENTUKAN SIKAP KITA
Suatu ketika Guru Zen Foyin minum teh bersama Su Dongpo, seorang pejabat tinggi dan juga penyair di sebuah kedai makanan.
ENJOY YOUR LIFE
Kebahagiaan setiap Orang SEHARUSNYA diciptakan sendiri, bukannya iri, benci ataupun menjadi Jahat atas KESUKSESAN Orang lain.
REALITA
Banyak Orang terkadang keliatan pintar dan cerdas namun setelah diajak ngobrol, barulah tau kualitas dan kemampuan cara berpikirnya.
KEBIASAAN BAIK
BENARKAH? Jika Anda selalu mempersembahkan usaha yang terbaik, maka hal itu akan menjadikan Anda seorang pemenang.
MURAH HATI
Bukankah biasanya Orang saling bersaing dan ingin sekali Orang lain gagal dalam usahanya terutama sejenis model bisnisnya.