Articles

NASEHAT TERAKHIR
Dalam keseharian ini ,Anda dan Saya selalu dihadapkan dengan Pilihan,pilihan dan pilihan untuk menentukan masa depan yang Sejahtera dan Bahagia tentunya.
Saat Lebaran mau tiba , Joko yg sudah bekerja 37 tahun di Shanghai ,China memutuskan pulang ke Bojonegoro untuk pensiun ,maka pamitlah dan Bosnya memberi nasehat terakhir untuk Joko
Maka Om Edward mulai berkata dengan tenangnya :
1. Jangan pernah mau cari jalan pintas, tidak ada yang mudah dan gratis di dunia ini, lakukan segala sesuatu langkah demi langkah dengan mantap dan mandiri.
2.Terhadap sesuatu hal yang tidak baik, jangan menaruh rasa ingin tahu yang mendalam. hal itu bisa merengut nyawamu.
3.Jangan melakukan putusan apa pun saat sedang emosi.hal tersebut akan membuat kamu menyesal seumur hidup.
Kemudian si Boss memberi dia sedikit uang jalan, dan 3 buah Roti,serta berpesan... "
Roti yang paling besar dimakan bersama keluarga saat sampai di rumah... !"
Esok harinya si Joko ditemanin Sahabatnya pamit dan mulai perjalanan pulang ke kampung halamannya...
Sampai di salah satu kampung... dia bertanya jalan mana paling dekat ke kampungnya...
Sahabatnya menjawab."Jalan kecil lebih dekat..."
Dan Joko menjawab... "Jalan besar lebih aman donk..."
Karena ingin cepat sampai di rumah,maka dia memilih jalan kecil.Baru setengah perjalanan bertemulah dia dengan orang yang balik arah, dan memberitahu bahwa di jalan ini banyak perampok.
Maka dia pun teringat nasihat boss-nya dan balik lagi untuk lewat jalan besar.Saking laparnya, dia pun melahap satu roti yang diberi boss-nya...
Karena sudah malam... maka dia pun menginap di Losmen... Malam harinya dia mendengar suara seorang wanita menangis.
Namun dia teringat nasihat ke 2 dari boss-nya... maka dia pun mengurungkan niatnya untuk keluar mencari tahu.Dan lalu dia makan roti yang ke 2...
Esok paginya, saat dia bangun,Orang-orang heran dan bertanya kepadanya... "Kok kamu masih hidup... ? Semalam ada seorang wanita gila menangis.memancing tamu keluar,lalu membunuhnya... syukur kamu tidak keluar..."
Setelah sampai di rumah... hari sudah malam... Dia pun ingin memberikan kejutan kepada Isterinya,Maka diam-diam dia masuk ke kamar.
Alangkah terkejutnya dia melihat seorang lelaki tidur dengan Isterinya, Emosinya meluap lalu mengambil parang hendak membunuh lelaki tersebut.
Namun dia teringat akan nasihat ke 3 dari boss-nya dia pun lalu mengurungkan niatnya dan tidur di luar sejenak.
Keesokan harinya,Isterinya bangun melihat suaminya tidur di luar.
Alangkah senangnya sang Isteri dan memanggil pria yang menemaninya tidur selama suaminya tidak ada di rumah... "Cepat bangun, Nak mari sini ..Ayah kamu pulang..."
Ternyata... lelaki tersebut adalah anak kandungnya sendiri...
Isterinya berkata... "Saat kamu berangkat itu lalu saya sudah hamil selama ini saya mau surprise buatmu
Lalu dipeluklah anak lelaki itudengan haru... dan meneteskan air mata... karena hampir saja dia membunuh anaknya sendiri jika tidak mengingat nasihat boss-nya...
Inilah nasehat terakhir yang bisa dipetik untuk Anda semua.Semoga bermanfaat.
Recent Posts
OMSET BERTAMBAH
Pada prinsipnya setiap Orang perlu ilmu penjualan untuk menambah transaksi. Setiap Hari Orang berpacu menambah pundi pundi keuangannya.makanya Omset ini PENTING.
RAHASIA HIDUP SEHAT
Semua Orang pasti memilih Sehat dibandingkan sekedar Kaya dalam satu kesempatan.Sebenarnya penyakit itu 90% berasal dari pikiran, 10%-nya dari pola makan. Gak Percaya?
APA PRIORITAS HIDUPMU?
Waktu memang ngak pernah kembali, bahkan ada istilah TIME IS LIFE. Orang sukses slalu menghargai waktu dan selalu ada PRIORITAS KERJA setiap harinya.
MISTERI HIDUP ORANG
Kehidupan misteri ini perlu dipecahkan oleh setiap Orang, termasuk Anda? Kisah hari ini membuktikan perjuangan pecahkan misteri hidup Seseorang.
KESATUAN HATI
Semangat membangun negeri harus didasari cinta bangsa ini. Hatiku bergelora dan bersemangat saat ada ucapan Saya Indonesia, saya Pancasila.
DI BALIK SEBUAH KESALAHAN
Kesalahan tidak selamanya salah dan buruk, coba perhatikan setiap kejadian disekitar Anda! Bukankah kesalahan selalu ada pembelajaran baru dan kesimpulan dari sebuah kesalahan.
HANYA 3 MENIT
Memang setiap Orang butuh Orang lain untuk mencerahkan, menginspirasi dan membantu setiap tantangannya hidupnya.
HUKUM CERMIN
Namun sadarkah Anda setiap PERLAKUKAN,PERKATAAN dan TINDAKAN Anda mempunyai HUKUM CERMIN buat DIRI ANDA SENDIRI.
SECANGKIR COKELAT
Sebuah ungkapan terkadang mampu membangkitkan semangat baru dalam hari ini. Bahkan satu teman yg baik sama dengan satu obat pamungkas untuk setitik kesedihan.
SEMUA BERGERAK CEPAT
Sekarang ini semua perangkat lunak akan menggeser dengan cepat industri tradisional dalam 10 tahun kedepan.
JANGAN BIARKAN ORANG LAIN MENENTUKAN SIKAP KITA
Suatu ketika Guru Zen Foyin minum teh bersama Su Dongpo, seorang pejabat tinggi dan juga penyair di sebuah kedai makanan.
ENJOY YOUR LIFE
Kebahagiaan setiap Orang SEHARUSNYA diciptakan sendiri, bukannya iri, benci ataupun menjadi Jahat atas KESUKSESAN Orang lain.
REALITA
Banyak Orang terkadang keliatan pintar dan cerdas namun setelah diajak ngobrol, barulah tau kualitas dan kemampuan cara berpikirnya.
KEBIASAAN BAIK
BENARKAH? Jika Anda selalu mempersembahkan usaha yang terbaik, maka hal itu akan menjadikan Anda seorang pemenang.
MURAH HATI
Bukankah biasanya Orang saling bersaing dan ingin sekali Orang lain gagal dalam usahanya terutama sejenis model bisnisnya.